PERLAKUANAKUNTANSI TERHADAPINSENTIFKARYAWANPADA PT NENGGAPRATAMA INTERNUSANTARAMANADO

Sahabir, Andika Decky Renaldy (2018) PERLAKUANAKUNTANSI TERHADAPINSENTIFKARYAWANPADA PT NENGGAPRATAMA INTERNUSANTARAMANADO. Mahasiswa thesis, Politeknik Negeri Manado.

[img] Text
Tugas Akhir - Andika Decky R. Sahabir.docx

Download (204kB)

Abstract

PT Nenggapratama Internusantara adalah Perusahaan distributor otomotif kendaraan yang bermerk Hino yang berada di wilayah Manado, Sulawesi utara. Perusahaan tersebut bergerak dibidang usaha dagang berupa kendaraan dan sparepart bermerk Hino dan melakuakan pelayanaan jasa service kendaraan. Dalam pengelolahan perusahaan PT Nenggapratama Internusantara manado mempekerjakan sumber daya manusia yang mempunyai ahli dibidangnya. Dalam mempekerjakan sumber daya manusia perusahaan memberikan imbalan atas kerja karyawan di PT Nenggapraama Internusantara Manado, salah satunya dengan memberikan insentif bagi karyawan yang memberikan keuntungan bagi perusahaan.karyawan yang memberikan kinerja yang maksimal dan memberikan nilai tambah dalam mendapatkan keutungan melebihi target perusahaan. Perlakuan akuntansi merupakan sebuah istilah yang digunakan untuk menjelaskan suatu proses akuntansi terhadap segala jenis aktivitas atau transaksi yang terjadi yang meliputi pencatatan dan penilaian sampai pada penyajian dalam sebuah laporan keuangan. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perlakuan akuntansi terhadap perhitungan insentif karyawan pada perusahaan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini deskriptif komparatif, dimana memberikan penjelasan, menguraikan dan memberikan gambaran serta membandingkan mengenai perlakuan akuntansi terhadap perhitungan insentif karyawan pada PT Nenggapratama internusantara dengan perlakuan akuntansi menurut standar akuntansi keuangan khususnya PSAK No.24 tentang imbalan kerja. Berdasarkan hasil dari penelitian pada PT Nenggapratama Internusantara mengunakan metode accrual basic yaitu insentif diakui dan dicatat pada saat periode terjadinya transaksi. Dan metode yang digunakan sudah sesuai dengan PSAK No.24. Dan penilaian yang dilakuan oleh perusahaan sudah seuai dengan Standar Akuntansi Keuangan serta penyajian suatu pelaporan sudah sesui dengan PSAK No.24. Untuk itu perusahaan lebih lagi memperhatikan insentif yang diberikan kepada karyawan karena bisa mempengaruhi prestasi karyawan,semakin baik insentif yang diberikan maka akan semakin baik juga prestasi karja karyawan.

Item Type: Karya Ilmiah (Mahasiswa)
Uncontrolled Keywords: Perlakuan Akuntansi terhadap insentif karyawan
Subjects: A Akuntansi dan Keuangan > AE Tesis. Disertasi dan Skripsi
Divisions: Niaga > Jurusan Akuntansi
Depositing User: Mrs Sarini Podomi
Date Deposited: 23 Nov 2018 09:37
Last Modified: 23 Nov 2018 09:37
URI: http://repository.polimdo.ac.id/id/eprint/1897

Actions (login required)

View Item View Item