TANGGAPAN WAITER/WAITRESS TERHADAP PENERAPAN PRINSIP- PRINSIP SOP UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PELAYANAN DI BITE RESTORAN RADISSON GOLF & CONVENTION CENTER BATAM

SOLANG, FATRIA K (2019) TANGGAPAN WAITER/WAITRESS TERHADAP PENERAPAN PRINSIP- PRINSIP SOP UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PELAYANAN DI BITE RESTORAN RADISSON GOLF & CONVENTION CENTER BATAM. Mahasiswa thesis, Politeknik Negeri Manado.

[img] Text
FATRIA K SOLANG CDB.pdf

Download (2MB)

Abstract

Standard Operational Procedure adalah pedoman atau referensi untuk melakukan tugas pekerjaan yang sesuai dengan fungsi dan alat penilaian kerja waiter/waitress berdasarkan indikator indikatornya dengan prosedur kerja dan dan memahami kegiatan dalam suatu pekerjaan dengan baik . Tujuan Penelitian ini adalah untuk meneliti apakah tanggapan Waiter/Waitress terhadap penerapan prinsip-prinsip SOP untuk meningkatkan kualitas pelayanan di Bite Restoran Radisson Golf & Convention Center Batam. Proses pengumpulan data dikukan dengan cara observasi dengan melakukan pengamatan secara langsung terhadap objek yang di teliti dan kuesioner dengan mangajukan kumpulan pertanyaan secara tertulis kepada 19 waiter/waitress pada Bite Restoran di Radisson Golf & Convention Center Batam mengenai pelaksanaan system operasi perusahaan yaitu standard operational procedure. Hasil penelitian diperoleh dari penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode deskriptif yaitu gambaran fenomena atau gejala sosial yang terjadi pada suatu objek penelitian. Dengan mengamati serta mendeskripsikan dan melakukan pengukuran terhadap dua variabel utama yaitu Penerapan prinsip-prinsip SOP di Bite Restoran dan tanggapan waiter/waitress terhadap peningkatan kualitas pelayanan di Radisson Golf & Convention Center Batam. Temuan menunjukkan tidak semua waiter/waitress melaksanakan kerja sesuai dengan Standard Operational Procedure, oleh karena itu pihak hotel harus konsisten dalam menerapkan standard operational procedure kepada waiter/waitress sebagai acuan dalam undang-undang tersebut, sehingga kualitas pelayanan di Radisson Golf & Convention Center dapat meningkat dan menjadi lebih baik.

Item Type: Karya Ilmiah (Mahasiswa)
Uncontrolled Keywords: Penerapan Prinsip-prinsip SOP, Kualitas Pelayanan.
Subjects: E Hospitality and Tourism > EE Tesis. Disertasi dan Skripsi
Divisions: Niaga > Jurusan Pariwisata
Depositing User: Mr Sonnie Marsabessy
Date Deposited: 27 Jul 2022 12:28
Last Modified: 27 Jul 2022 12:28
URI: http://repository.polimdo.ac.id/id/eprint/2614

Actions (login required)

View Item View Item