TUGAS AKHIR MANAJEMEN PROYEK PADA PEKERJAAN BANGUNAN BAGI SADAP JARINGAN IRIGASI SANGKUB KIRIP-31

Talukaki, Novia Sarone (2015) TUGAS AKHIR MANAJEMEN PROYEK PADA PEKERJAAN BANGUNAN BAGI SADAP JARINGAN IRIGASI SANGKUB KIRIP-31. Mahasiswa thesis, Politeknik Negeri Manado.

[img]
Preview
Text
Novia Sarone Talukaki.pdf

Download (167kB) | Preview

Abstract

Kabupaten Bolaang Mongondow adalah salah satu kabupaten yang ada di Provinsi Sulawesi Utara yang mempunyai sumber daya alam yang melimpah dimana penghasil lumbung padi terbesar yang dapat mensuplai kebutuhan pangan untuk seluruh wilayah provinsi.Jaringan irigasi yang baik perlu didukung oleh sarana irigasi yang baik pula.Untuk itu kelengkapan fasilitas jaringan yang memadai merupakan hal penting agar dapat berfungsi dengan baik. Dalam ilmu manajemen konstruksi irigasi sebetulnya sudah dikenal sejak dahulu kalah dibidang irigasi.Ini terbukti dengan adanya orang-orang zaman dahulu sudah dapat mengalirkan air dari sumber air (sungai) ke areal dataran untuk membasahi tanah untuk keperluan menanam tanaman. Dalam menghitung suatu volume pekerjaan dapat dilakukan dengan beberapa alternatif seperti mengitung volume galian tanah. Dalam beberapa dekade yang lalu dalam menghitung volume kita masih menggunakan rumus rumus konvensional seperti rumus segitiga siku-siku untuk mencari luas areal yaitu ½ alas x tinggi ,rumus jajaran genjang sisi panjang + sisi pendek/2 x sisi kiri + sisi kanan/2, rumus segiempat untuk mencari areal panjang x lebar. Namun sekarang bisa menggunakan rumus x y atau koordidinat x y dan lebih praktis lagi dengan menggunakan apliksai auto cad dengan mengklik areal saja maka akan terhitung secara otomatis luas areal. Ternyata manajemen itu sudah melekat pada setiap aspek kehidupan sejak dahulu kalah, namun teorinya baru muncul pada abad modern seperti pada irigasi bahwa manajemen konstruksi irigasi sudah ada sejak irigasi dibangun.Untuk saran, penulis mengharapkan agar waktu yang diberikan kepada mahasiswa pkl berikutnya dapat dikembalikan seperti dulu yang mempunyai waktu yang cukup agar mahasiswa boleh menguasai semua yang ada di lapangan.

Item Type: Karya Ilmiah (Mahasiswa)
Subjects: I Building Construction > IE Tesis. Disertasi dan Skripsi
Divisions: Teknik > Jurusan Teknik Sipil
Depositing User: 4 operator
Date Deposited: 17 Aug 2016 13:16
Last Modified: 17 Aug 2016 13:16
URI: http://repository.polimdo.ac.id/id/eprint/400

Actions (login required)

View Item View Item