PROSEDUR PENGHAPUSAN BARANG MILIK NEGARA ATAS ASET TETAP PADA KANTOR PENGAWASAN DAN PELAYANAN BEA DAN CUKAI TIPE MADYA PABEAN C MANADO

Dheofilia Waruis, Liely Dhea (2016) PROSEDUR PENGHAPUSAN BARANG MILIK NEGARA ATAS ASET TETAP PADA KANTOR PENGAWASAN DAN PELAYANAN BEA DAN CUKAI TIPE MADYA PABEAN C MANADO. Mahasiswa thesis, Politeknik Negeri Manado.

[img] Text
Liely Dhea Waruis.docx

Download (77kB)

Abstract

Penulisan ini bertujuan untuk memahami persyaratan yang harus dipenuhi dalam penghapusan Barang Milik Negara atas asset tetap, dan mengetahui prosedur penghapusan barang milik Negara atas asset tetap pada Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai TMP C Manado. Penulisan ini dilaksanakan di Bagian Umum kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai TMP C Manado. Penulisan ini mempelajari peraturan dan ketetapan yang berlaku menyangkut prosedur penghapusan barang milik Negara atas asset tetap, mengevaluasi pelaksanaan penghapusan yang dilakukan oleh KPPBC TMP C Manado pada tahun-tahun sebelumnya sampai pada tahun 2015 dimana telah diajukan kembali penetapan status penggunaan dan penghapusan BMN diawal tahun 2016. Teknik pengumpulan data berupa observasi, studi dokumen, wawancara, studi pustaka dan internet searching, serta teknik analisis data menggunakan metode deskriptif komparatif. Hasil penelitian menunjukan bahwa Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Madya Pabean C Manado telah menerapkan penetapan status penggunaan dan penghapusan BMN yang sesuai dengan pedoman dan ketentuan yang berlaku. Kata kunci :Persyaratan penghapusan BMN dan Prosedur penghapusan

Item Type: Karya Ilmiah (Mahasiswa)
Uncontrolled Keywords: Persyaratan penghapusan BMN dan Prosedur penghapusan
Subjects: A Akuntansi dan Keuangan > AE Tesis. Disertasi dan Skripsi
Divisions: Niaga > Jurusan Akuntansi
Depositing User: User 1
Date Deposited: 15 Mar 2017 15:27
Last Modified: 15 Mar 2017 15:27
URI: http://repository.polimdo.ac.id/id/eprint/800

Actions (login required)

View Item View Item