PENERAPAN TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB WAITER / WAITRESS UNTUK MENINGKATKAN PELAYANAN PRIMA DI HOTEL ARYADUTA MANADO

SUDARMAN, TRI MAHARDIKA (2016) PENERAPAN TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB WAITER / WAITRESS UNTUK MENINGKATKAN PELAYANAN PRIMA DI HOTEL ARYADUTA MANADO. Mahasiswa thesis, Politeknik Negeri Manado.

[img] Text
8 Daftar isi .docx

Download (16kB)
[img] Text
Bab I.docx

Download (33kB)

Abstract

Food & Beverage Service Departement adalah bagian yang mengurusi makanan dan minuman dari tamu di restaurant. Cakrawala Restaurant merupakan salah satu penghasil keuntungan hotel, karenanya dibutuhkan kerja yang baik untuk mendapatkan hasil yang baik pula. Salah satunya menerapkan pelayanan prima pada setiap waiter/waitress yang bekerja di Cakrawala Restaurant. Setiap staf juga harus menjalankan pekerjaannya sesuai dengan job description agar supaya pekerjaan yang dilakukan dapat berjalan dengan lancar dan terkendali. Metode penulisan yang digunakan bersifat deskriptif serta data olahan yang diambil dari hotel untuk mengetahui standart operating procedure di Cakrawala restaurant serta tugas dan tanggung jawab waiter/waitress yang dikerjakan para staf sudah sesuai dengan job description yang sudah ditetapkan. Sumber data primer, food & beverage service department hotel Aryaduta Manado. Hasil penulisan ini menunjukkan bahwa para staf khususnya waiter/waitress belum mengerjakan tugas dan tanggung jawab mereka secara maksimal untuk mewujudkan pelayanan prima yang ada di Cakrawala restaurant karena tidak menerapkan standart operating procedure yang sudah diterapkan. Selain itu para staf waiter/waitress sedapat mungkin membiasakan diri untuk mengerjakan pekerjaan yang bukan menjadi tugas dan tanggung jawab dari waiter/waitress itu sendiri. Berdasakan hasil tersebut maka saran yang diberikan adalah pentingnya staf waiter/waitress harus selalu memperhatikan job description yang sudah diterapkan untuk mengerjakan pekerjaan yang sudah menjadi tugas dan tanggung jawabnya. Dan mengerjakan semua pekerjaan sesuai dengan s,o,p di restaurant

Item Type: Karya Ilmiah (Mahasiswa)
Uncontrolled Keywords: Tugas dan tanggung jawab waiter/ss dan s,o,p restaurant
Subjects: E Hospitality and Tourism > EE Tesis. Disertasi dan Skripsi
Divisions: Niaga > Jurusan Pariwisata
Depositing User: Mrs Sarini Podomi
Date Deposited: 30 Nov 2017 11:11
Last Modified: 06 Dec 2017 09:10
URI: http://repository.polimdo.ac.id/id/eprint/1078

Actions (login required)

View Item View Item