TINJAUAN KEKUATAN STRUKTUR KOLOM DAN BALOK PADA GEDUNG RUSUN K45 YONIF 712 RAIDER TUMINTING MANADO

Pehingirang, Aditria (2019) TINJAUAN KEKUATAN STRUKTUR KOLOM DAN BALOK PADA GEDUNG RUSUN K45 YONIF 712 RAIDER TUMINTING MANADO. Mahasiswa thesis, Politeknik Negeri Manado.

[img] Text
COVER DAFTAR ISI, BAB I.pdf

Download (5MB)

Abstract

Bangunan tinggi adalah bangunan yang memiliki luasan lahan tertentu dan dibangun bangunan bertingkat. Semakin tinggi suatu bangunan maka akan lebih besar pula berat bangunan juga bebean-beban yang bekerja, oleh karena itu bangunan tinggi harus kuat untuk menahan beban-beban struktur yang bekerja. Agar struktur bangunan gedung kuat dan kokoh untuk menahan beban maka perencanaan bangunan tinggi harus dilakukan dengan baik dan benar. Karena wilayah di Negara Indonesia adalah wilayah yang dilewati cincin api pasifik, sehingga gempa yang cukup besar sering terjadi, maka perlu diperhatikan untuk perhitungan gempa. Penelitian ini bertujuan [1] Mengetahui berapa beban yang bekerja pada kolom dan balok pada proyek gedung rusun k45 yonif 712 raider, [2] Berapa luas penampang kolom dan balok pada proyek pembangunan rusun k45 yonif 712 raider. Tahapan penelitian ini dimulai dengan pengumpulan data dilakukan dengan studi literature dan cara observasi yakni meninjau sendiri dan terlibat langsung serta mengamati secara berkala pemasalahan yang muncul dan dijadikan sebagai topik pembahasan, dilanjutkan dengan meninjau perhitungan kekuatan struktur kolom dan balok dengan metode SAP 2000 dan perhitungan manual.

Item Type: Karya Ilmiah (Mahasiswa)
Uncontrolled Keywords: Kolom, Balok, SAP 2000, Perhitugan Manual.
Subjects: H Roads and Bridges > HE Tesis. Disertasi dan Skripsi
Divisions: Teknik > Jurusan Teknik Sipil
Depositing User: Mrs Sarini Podomi
Date Deposited: 23 Oct 2021 09:39
Last Modified: 23 Oct 2021 09:39
URI: http://repository.polimdo.ac.id/id/eprint/2357

Actions (login required)

View Item View Item