SISTEM INFORMASI MANAGEMEN ASET GEREJA MAWAR SHARON MANADO

Kamasaan, Tirza (2016) SISTEM INFORMASI MANAGEMEN ASET GEREJA MAWAR SHARON MANADO. Mahasiswa thesis, Politeknik Negeri Manado.

[img] Text
6 BAB I.docx

Download (36kB)
[img] Text
7 BAB II.docx

Download (163kB)

Abstract

Gereja Mawar Sharon merupakan salah satu bentuk organisasi yang didalamnya terdapat banyak kegiatan pendataan, dimana semuanya berada di bawah tanggung jawab departemen informasi dan teknologi. Dalam pengelolahannya pihak Fulltimer masih menggunakan cara manual, sehingga informasi yang dihasilkan belum akurat. Melihat dari hal tersebut, Gereja Mawar Sharon membutuhkan sistem informasi untuk mengolah aset gereja. Managemen Aset Gereja adalah sistem informasi yang menyediakan informasi dari beberapa proses yang meliputi pengolahan data master, Transaksi, dan Laporan. Tujuan penelitian ini adalah untuk membuat aplikasi yang mempermudah Fulltimer untuk memanage aset gereja dan jemaat untuk peminjaman barang. Metode yang digunakan adalah metode pengamatan, metode wawancara, metode perpustakaan, studi literature dan metode waterfall. Hasil penulisan ini dapat disimpulkan bahwa dengan adanya web managemen aset ini, diharapkan dapat membantu fulltimer dalam mengelolah data gereja dan jemaat untuk melakukan peminjaman barang. Kata Kunci : Managemen, Sistem Informasi, Gereja.

Item Type: Karya Ilmiah (Mahasiswa)
Uncontrolled Keywords: Managemen, Sistem Informasi, Gereja
Subjects: M Informatika > ME Tesis. Disertasi dan Skripsi
Divisions: Teknik > Jurusan Teknik Elektro
Depositing User: User 1
Date Deposited: 22 Feb 2017 16:49
Last Modified: 22 Feb 2017 16:49
URI: http://repository.polimdo.ac.id/id/eprint/718

Actions (login required)

View Item View Item