PENGHARGAAN PIMPINAN DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI KERJA PEGAWAI PADA BADAN KEUANGAN DAERAH (BKD) KABUPATEN MINAHASA TENGGARA

AYUNDA, LISNIA (2017) PENGHARGAAN PIMPINAN DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI KERJA PEGAWAI PADA BADAN KEUANGAN DAERAH (BKD) KABUPATEN MINAHASA TENGGARA. Mahasiswa thesis, Politeknik Negeri Manado.

[img] Text
BAB I.docx

Download (29kB)
[img] Text
DAFTAR ISI.docx

Download (26kB)

Abstract

Bangsa Indonesia merupakan bangsa yang besar, pembangunan yang berlangsung sampai saat ini tidak hanya secara fisik semata tetapi secara non fisik berupa peningkatan kualitas sumber daya manusia (SDM). Saat ini dunia kerja membutuhkan orang yang berfikir untuk maju, inovasif cerdas dan mampu berkarya dengan semangat tinggi dalam menghadapi persaingan yang terjadi di setiap kantor/instansi pemerintah, Badan Keuangan Daerah Minahasa Tenggara merupakan instansi pemerintahan yang bergerak di bidang pengelolaan keuangan daerah, Adapun tujuan penelitian ini adalah: Untuk dapat mendeskripsikan pentingnya penghargaan dari pimpinan dalam membangun Motivasi kerja di Badan Keuangan Daerah kabupaten Minahasa Tenggara. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif dan metode penelitian ini menggunakan metode penelitian Deskriptif yaitu menggambarkan dan menguraikan masalah atau objek penelitian berdasarkan pengumpulan dan pengelolaan data secara fakta kemudian di susun secara sistematis dan kemudian di tarik suatu kesimpulan. Masalah-masalah yang ada dalam instansi tersebut salah satunya adalah : Turunnya Motivasi kerja dan loyalitas kerja pada Badan Keuangan Daerah Minahasa Tenggara, sehingga solusi yang diambil berupa memberikan Penghargaan dan Apresiasi serta kegiatan yang dapat membangkitkan semangat dan Motivasi kerja karyawan.

Item Type: Karya Ilmiah (Mahasiswa)
Uncontrolled Keywords: Penghargaan, Motivasi, Karyawan
Subjects: C Business Management and Administration > CE Tesis. Disertasi dan Skripsi
Divisions: Niaga > Jurusan Administrasi Bisnis
Depositing User: Mr Sonnie Marsabessy
Date Deposited: 07 Dec 2017 14:37
Last Modified: 07 Dec 2017 14:37
URI: http://repository.polimdo.ac.id/id/eprint/1151

Actions (login required)

View Item View Item