PENGARUH BAHAN TAMBAH GULA TERHADAP KUAT TEKAN dan KUAT TARIK BELAH PADA BETON

TUMILANTOUW, GLEANDI ALDO (2017) PENGARUH BAHAN TAMBAH GULA TERHADAP KUAT TEKAN dan KUAT TARIK BELAH PADA BETON. Mahasiswa thesis, Politeknik Negeri Manado.

[img] Text
BAB 1.docx

Download (44kB)
[img] Text
DAFTAR ISI.docx

Download (23kB)

Abstract

Pengaruh gula pasir jika dipaki sebagai dalam campuran beton, sebelum itu gula pasir mengandung bahan kimia lignin dan glukosa, yang dapat mempengaruhi ikatan campuran beton dalam arti memperbaiki ikatan campuran beton. Didalam campuran beton ada kandungan Calcium Silikat Hidrat (C-S-H), yang membuat setiap materian beton saling mengikat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kadar optimum bahan tambah berbasis gula terhadap perbaikan kuat tekan beton dan kuat tarik belah beton. Metode yang digunakan yaitu sebuah eksperimental di laboratorium uji bahan kampus Politeknik Negeri Manado. Mulai dari persiapan bahan penyusun beton (material) dan bahan tambah campuran beton (gula pasir); pemeriksaan material; perhitungan mix design beton f’c 25 MPa (SNI 03-2834-2000); variasi campuar beton gula 0.10%, 0.20%, dan 0.30% dari berat sementotal; pengujian kuat tekan dan kuat tarik belah (8% dari kuat tekan normal); dan mengambil kesimpulan hasil pengujian. Hasil dari pembahasan pengaruh gula pasir terhadap campuran beton. Campuran beton gula yang paling optimal pada campuran beton gula 0.2% kenaikan rata-rata kuat tekan beton mencapai 19% dari beton normal dan kuat tarik belah kenaikan rata-rata mencapai 34% dari beton normal.

Item Type: Karya Ilmiah (Mahasiswa)
Uncontrolled Keywords: beton gula, kuat tekan, kuat tarik belah, dan nilai optimumnya.
Subjects: I Building Construction > IE Tesis. Disertasi dan Skripsi
Divisions: Teknik > Jurusan Teknik Sipil
Depositing User: Mr Sonnie Marsabessy
Date Deposited: 28 Apr 2018 10:12
Last Modified: 28 Apr 2018 10:12
URI: http://repository.polimdo.ac.id/id/eprint/1537

Actions (login required)

View Item View Item